Selasa, 29 Januari 2013

10 Selebritis Dunia yang Meninggal Secara Tragis

Menjadi selebriti terkenal, banyak uang dan hidup enak mungkin adalah dambaan sebagian orang. Namun orang terkadang sering lupa jika sedang berada dipuncak kesuksesan, beberapa selebritis terperosok ke dalam lembah hitam yang dapat merusak hidupnya hingga berakhir pada kematian yang tragis. Kita tidak menyangka bahwa selebriti yang semasa hidupnya bergelimang harta dan popularitas tetapi kematiannya berakhir tragis. Berikut ini adalah 10 selebritis...

Senin, 28 Januari 2013

Membuat Animasi Bendera Menggunakan Aplikasi Blender

Pada kesempatan kali ini saya akan membuat sebuah animasi bendera Indonesia yang berkibar dengan menggunakan aplikasi Blender. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :     Pertama-tama yaitu kita akan memakai bentuk mesh plane untuk membuat bendera, kemudian kita bagi-bagi menjadi beberapa daerah kotak seperti gambar disamping agar nantinya mudah untuk dibagi dua daerah untuk dua warna yag berbeda, yakni hitam dan putih    ...

Rabu, 02 Januari 2013

Kelebihan dan Kekurangan Windows 8

Pada saat ini, kemunculan sistem operasi Windows 8 menjadi kabar yang hangat. Windows 8 digadang-gadang untuk bisa bersaing dengan sistem operasi tablet yang sekarang sedang disinggahi oleh sistem operasi Android dan iOS. Dengan fitur untuk bisa dipakai di dalam tablet maupun PC/Notebook, bagaimanakah kisah sang Windows 8 ini? Untuk itu marilah kita simak, apa sih kelebihan dan kekurangan yang dimiliki Windows 8? Kelebihan : 1. Dioptimalisasi...

Perbedaan Anti-Virus dengan Internet Security

Anti-Virus Jika Anda menggunakan komputer dengan Sistem Operasi Windows, maka pasti sudah kenal dengan Anti Virus. Sebelum kita bahas lebih jauh, ada baiknya kita mengetahui arti dari Virus Komputer. Wikipedia menuliskan bahwa "Virus komputer merupakan program komputer yang dapat menggandakan atau menyalin dirinya sendiri dan menyebar dengan cara menyisipkan salinan dirinya ke dalam program atau dokumen lain. Virus komputer dapat dianalogikan...

Mencegah Kerusakan Flashdisk

Pada artikel kali ini saya akan memberikan tips bagaimana cara mencegah kerusakan flashdisk yang Anda miliki. Akan tetapi jika dikatakan mencegah sepertinya kurang tepat, karena setiap benda atau barang pasti memiliki umur pemakaian yang sewaktu-waktu bisa terjadi kerusakan, sehingga tips ini bisa dikatakan untuk meminimalisir kerusakan flashdisk. Berikut adalah tipsnya : 1. Hindarkan dari pengaruh medan magnet kuat Tempat yang mudah terjangkau...

Yang Baru di Microsoft Office 2013

Pada saat ini Microsoft, sang raksasa software dunia, sedang gencar melakukan perombakan besar-besar pada Office 2013. Seperti yang diketahui bahwa Office 2013 hanya bisa digunakan pada windows 7 dan seri diatasnya, maka sayang bagi para user yang masih menggunakan sistem operasi windows Vista, XP, maupun seri dibawahnya karena belum bisa menikmati kehadiran Office 2013. Oleh karena itu, kali ini saya akan membahas sedikit tentang perubahan menarik...